Rabu, 11 Agustus 2010

Nothing Impossible, Anything Possible at SMANSABA


Oleh Nurul Huda 25 Mei 2010 jam 10:53 (on Facebook)

Menuntut Ilmu di smansaba memberikan kesan tersendiri dalam hidup ini ...

Sekolah yang dikatakan favorit ini ternyata secara fisik tidak ada apa - apanya. Gedung dengan minim fasilitas, tanpa pagar, berbaur tanpa batas dengan masyarakat, dan bahkan menyatu dengan asap pabrik yang menyegarkan badan setiap insan smansaba ...

tetapi dibalik itu semua,, tersimpan sejuta kekuatan kemajemukan yang terorganisir dengan sangat kokoh antara guru dan siswa ...Itulah kekuatan yang senantiasa mengibarkan bendera smansaba di tiang tertinggi. Guru dengan berbagai karakter dan siswa yang sangat majemuk memberikan sebuah dinamika yang selalu bergerak tanpa henti. Padahal, secara hitungan matematis ( melihat kondisi fisik ) "jelas", smansaba tidak ada apa - apanya.


harus kusadari dan kuakui, serta harus kalian akui, bahwa kita memiliki anak2 hebat yang membentuk suatu komunitas. Kita bicara olah raga dan seni, tentunya mengarah pada anak2 IS dan IA 2, 3, serta 4. Kita bicara intelektual telunjuk mengarah pada anak IA 1 ... Tanpa ada perbedaan. Kita memiliki OSIS dengan kegiatannya yang tidak dimiliki sekolah lain, kita memiliki ekskul2 yang selalu mempersembahkan gelar juara, dan kita juga memiliki TIM 9 yang terdiri dari 4 wakasaek dan 5 anggota tim pengembang ( tentunya guru semua ) yang selalu memeras pikiran untuk meningkatkan kualitas smansaba

Melengkapi catatan ini , rasanya ingin aku ukir lagi beberapa nama yang telah mengibarkan bendera smansaba sebagai bentuk ucapan terima kasih dengan harapan akan menjadi inspirasi bagi generasi mendatang :

- A. Ramadan P ( dudung ) : 2x juara olmpde fisika '08, '09, 20 besar olimpiade fisika mekanika tk. Nasional

- Eviana D.S : Juara 2 olmpd fis '09 bkl

- Ifan Iqbal : juara 1 olimpiade kimia kab. bkl '09, 2x juara 2 CCT UUD'45 tk Jatim '08,'09,paskibraka bkL,juara 1 dialetika anti narkoba dan sekarang dia diterima di ST Teknik Nuklir jur.Teknokimia nuklir di Jogja

- Hanifah R.R : juara 2 olmpd. kimia bkL '09, 3 th berturut2 rk.1 paralel, dan sekarang dia diterima di UNESA jur. kimia

- hoirus soleh : OSIS sie 1 08/09, juara 3 olmpd kimia bkl '09, dan sekarang diterima di PERBANAS

- Nurma Retno K.D : juara 1olmpde Biologi bkl '09, peraih NUM tertinggi, dan sekarang diterima di UGM jur. Ilmu Biologi

- Fardani dan Ridho : Peraih juara 2 dan 3 olmpd Bio bkl '09, fardani diterima di UNEJ ( kesehatan masyarakat )

- Andwi dan Natsir : juara 2 dan 3 olmpd komputer bkl '09

- Fina dan Dewi ayu : juara 3 dan 4 olmpde kebumian bkl '09

- Kiromim dan Ubaidilah : Juara 1 dan 5 olmpde ekonomi bkl '09


- Ruthadaning dan Yudha Nugraha : 2x juara 2 CCT UUD'45 tk Jatim '08,'09, yudha dierima di ITS ( tknik Informatika )

- Shelvi Novianita : 2x juara 2 CCT UUD'45 tk Jatim '08,'09, dan siswi teldan kabupaten bkL '09 ( 1 thun ya shel ??? hahahaaa ,,,, )

- Aditya M, si ambassador ... yg udah jadi juara di im3 contest, MC terbaik skul qt, and juara puisi madura ap i2 namanya lupa th 09 .... skrg dy diterima di perbanas, president univ, ama 1 lagi q lupa

- Rico A.W : beberapa x menjuarai English Contest, 2x juara 2 CCT UUD'45 tk Jatim '08,'09 ( makasih co ??? )

- Filyan K.H dkk : beberapa x juara di bidang olah raga dari tahun '07 hingga '10

- Soniya Mayasari : juara 2 Pelopor pemuda tertib LL '09, juara 1 dialetika anti narkoba, dan bendahara OSIS 08/09

- Rekan - rekan OSIS yang telah memberikan warna di smansaba ....

- dan rekan2 lainnya yang tak dapat disebutkan 1 / 1 ....

- 'n the lazt ,,, thx 2 qnan ... yg udah kasih smgt buat aq slma d sma ... yg ksh kontribusi besar buaat aq, shg aq bisa ksih jga kontribusi bwt skul tercinta .... mksih ti .....


1x lagi terima kasih banyak ....


Nothing Impossible, Anyhing possible ...


5 komentar:

  1. sssiiippppppppp bal ...
    bagus banget blognya ....

    lanjutkan bal jadi designer ... :D

    BalasHapus
  2. hehe.. makasih banyak kek..
    aio kek gabung jadi admin disini..

    hehe.. cendolnya kek jgn lupa..
    tuh ada du atas tombolnya, di bawahnya info penulis tu kek..
    hehe

    BalasHapus
  3. kerenzzzzzzzzzzz be ge te bal...
    q dah bikin blog lg...tp se g tw cra mmperbagusnya...
    ajerin...bal...!

    BalasHapus
  4. Alhamdulillah..
    Thankz for Aida yg dah berkunjung.. hehe..
    Wah, da yg dah bikin blog baru lagi niee.. Sukses yoo.. :)

    BalasHapus
  5. aku gak enak ee, namaku ada paling atas..hehe..
    tenang huda, kami selalu bagian smansaba..

    BalasHapus

Ini yang terbaru ^^d